Tanda Tangan Elektronik Dukcapil
Administrator 28 Juli 2019 02:28:49 WIB
Era digital yang semakin canggih ini perlu adana inovasi layanan masyarakat. Saat ini warga DESA mendapatkan tambahan layanan dari pemkab GUNUNGKIDUL melalui Tanda Tangan Elektronik Dukcapil yakni layanan Kartu Keluarga dan Akta Kelahiran, pada bagian kanan bawah sudah tidak lagi terdapat tampilan tanda tangan dan cap basah, namun berupa barcode yang berisi garis identitas spesifik. Aplikasi untuk memindai keasliannya yakni VeryDS yang dapat di unduh di playstore android. Warga DESA yang telah melengkapi persyaratan tetap dapat terlayani tidak perlu bolak-balik perjalanan. Sehingga dapat memangkas Jarak geografis antara ibukota kabupaten dan ibukota kecamatan.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pemberian PMT Bumil dan Balita Stunting
- Ketua TPPKK Giriharjo Tutup usia
- Penyaluran insentif kader posyandu dan KB
- Penyaluran BLT Dana Desa Triwulan 1 tahun Anggaran 2025
- Safari Tarawih Kalurahan Giriharjo
- Pemasangan Rambu dari Dishub Gunungkidul
- Dinas Perhubungan Survey lokasi Rawan Laka di Wilayah Giriharjo